Sinopsis Film Spare Parts (2015) - Film Spare Parts
2015 disutradarai oleh Sean McNamara, ceritanya merupakan based dari
true story atau kisah nyata. Cerita yang benar-benar inspiratif pada film ini,
berharap itu akan menjadi kewajiban bagi siswa untuk menontonnya, karena bisa
menjadi dorongan yang lebih terutama dalam bidang ilmu pengetahuan dan
teknologi. Empat siswa SMU di Phoenix Arizona memasuki sebuah kompetisi
robotika NASA, mereka tidak punya uang dan tidak ada pengalaman, tetapi mereka
memiliki mimpi.
Sebuah cerita kehidupan sejati sekitar empat siswa SMU
Hispanik yang membentuk sebuah klub robotika di bawah kepemimpinan guru terbaru
sekolah mereka yaitu Fredi (George Lopez). Tanpa pengalaman, dengan
hanya bermodal uang 800 dolar, suku cadang mobil bekas dan mimpi, tim sampah
masyarakat ini berjalan melawan juara bertahan robotika negara, MIT dalam
kompetisi National Underwater Robotics Competition. Pada perjalanan
tersebut mereka belajar tidak hanya bagaimana membangun sebuah robot, tapi
mereka juga belajar untuk membangun ikatan yang akan berlangsung seumur hidup.
Director: Sean
McNamara
Writers: Joshua
Davis dan Ellisa Matsueda
Casts: Marisa Tomei, Alexa PenaVega, Jamie Lee Curtis dan
Esai Morales.
Trailer Film Spare Parts
Sekian
Informasi tentang Sinopsis Film Spare Parts (2015) yang dapat gue berikan kepada kalian. Baca juga
Sinopsis Film Ex-Machine. Bagi yang ingin bertanya atau menambahkan bisa melakukannya pada
kolom komentar, semoga artikel gue dapat memberikan tambahan informasi bagi
kalian.
0 komentar:
Posting Komentar